DigiBerita.com | Bahasa Indonesia
12 January 2025

Digiberita.com

Berita Startup dan Ekonomi Digital

Japan Open 2022 Dihajar Wakil Korea, Ana/Tiwi Gagal Ke Semifinal –

1 min read

Ganda putri Indonesia Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi belum berhasil melangkah ke babak semifinal turnamen bulutangkis Japan Open 2022.

Usai di babak perempat final dikalahkan wakil Korea, Jeong Na Eun/Kim Hye Jeong dengan rubber game 21-19, 10-21, 16-21.

“Pertandingan yang sangat menguras tenaga dan pikiran,” ujar Tiwi usai laga yang dihelat di Maruzen Intec Arena, Osaka, Jepang hari Jumat (2/9).

Menurut Ana/Tiwi, permainan mereka berkembang positif di ajang ini. Mereka bisa mengeluarkan permainan terbaik dibandingkan saat Kejuaraan Dunia 2022 pekan lalu.

“Ke depan kita harus perkaya pola permainan dan taktik kita. Bagaimana mencari celah lawan bila strategi kita tidak berjalan atau saat seperti tadi main kuat-kuatan harus pintar mencari kesempatan,” ujar Tiwi. ■
]]> , Ganda putri Indonesia Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi belum berhasil melangkah ke babak semifinal turnamen bulutangkis Japan Open 2022.

Usai di babak perempat final dikalahkan wakil Korea, Jeong Na Eun/Kim Hye Jeong dengan rubber game 21-19, 10-21, 16-21.

“Pertandingan yang sangat menguras tenaga dan pikiran,” ujar Tiwi usai laga yang dihelat di Maruzen Intec Arena, Osaka, Jepang hari Jumat (2/9).

Menurut Ana/Tiwi, permainan mereka berkembang positif di ajang ini. Mereka bisa mengeluarkan permainan terbaik dibandingkan saat Kejuaraan Dunia 2022 pekan lalu.

“Ke depan kita harus perkaya pola permainan dan taktik kita. Bagaimana mencari celah lawan bila strategi kita tidak berjalan atau saat seperti tadi main kuat-kuatan harus pintar mencari kesempatan,” ujar Tiwi. ■

]]> . Sumber : Rakyat Merdeka – RM.ID

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Copyright © 2020 - 2024. PT Juan Global. All rights reserved. DigiBerita.com. |